Ad (728x90)

Filled Under: ,

Cara Menghindari Smartphone Palsu

New Smartphone
Cara Menghindari Smartphone Palsu - Peredarannya di pasaran pun sangat banyak, sehingga konsumen
dapat dengan mudah menemukan perangkat - perangkat tersebut di counter - counter terdekat. Namun disinilah anda harus waspada, karena tidak semua perangkat yang dijual atau beredar di pasaran adalah barang asli atau legal. Khususnya untuk         perangkat yang memiliki banderol harga resmi yang tinggi, perangkat seperti
 ini sangat rawan untuk dipalsukan karena popularitasnya yang membuatnya "lebih mudah untuk dijual".

Dalam membeli sebuah smartphone, Cara Menghindari Smartphone Palsu setiap orang menginginkan produknya itu asli atau bukan tiruan atau palsu. Untuk itu maka berhati-hatilah, kenali dulu ponsel yang
ingin dibeli agar tak terjebak membeli produk replika. Bagaimana caranya?


Lucky Sebastian, Founder Gadtorade Community, mengatakan pahami dulu produk aslinya agar dapat membandingkan mana yang asli atau “aspal”. Apabila tidak pernah melihat produk aslinya dan ragu-ragu,

dapat dilakukan dengan cara mereset pabrik ponsel tersebut.
Nah untuk menghindari barang (smartphone) palsu tersebut, pada posting kali ini Dunia Gadget 558 akan memberikan sebuah tips singkat agar anda dapat lebih memastikan apakah produk yang anda beli adalah asli atau palsu dengan mengecek kode IMEI.

Cara Menghindari Smartphone Palsu
Apa itu kode IMEI? Pada smartphone (Android, BlackBerry, iPhone dll) dan handphone pada umumnya, kode ini merupakan "identitas" dari masing - masing perangkat mobile. Kode - kode tersebut berisi tentang informasi dari kode negara, kode assembling, kode manufaktur, serta serial number.

Kode IMEI dapat berfungsi untuk mengetahui apakah handphone / smartphone yang anda beli adalah asli atau palsu (KW / Aspal / Supercopy). Dan untuk mengecek keaslian perangkat dengan memanfaatkan kode IMEI ini bisa dilakukan dengan beberapa langkah berikut ini :

Pada perangkat ponsel, umumnya kita hanya perlu menekan kode *#06# pada menu telepon (tidak perlu menekan tombol yes / OK / Call). Setelah menekan tombol tersebut, secara otomatis perangkat tersebut akan menampilkan 15 digit kode pada layar perangkat yang merupakan kode IMEI dari perangkat yang bersangkutan. Jika setelah anda menekan kode tersebut dan perangkat tidak merespon apapun, maka sudah bisa dipastikan bahwa perangkat tersebut adalah PALSU / ILEGAL. Jika sudah muncul, silahkan catat kodenya.

Cocokkan kode tersebut dengan kotak / dus dari perangkat tersebut. Jika ternyata tidak cocok, ada kemungkinan bahwa ponsel yang anda beli adalah hasil rekondisi, yakni handphone bekas yang diperbaharui beberapa komponennya lalu dijual kembali dalam keadaan (dan harga) "BARU". Jika ternyata cocok, anda bisa melakukan satu langkah lagi, yakni dengan mencocokkan kode tersebut dengan kode yang terdapat di bagian belakang ponsel

Unknown

Author & Editor

Has laoreet percipitur ad. Vide interesset in mei, no his legimus verterem. Et nostrum imperdiet appellantur usu, mnesarchum referrentur id vim.

 

We are featured contributor on entrepreneurship for many trusted business sites:

  • Copyright © Berfikir Sini™ is a registered trademark.
    Designed by Templateism. Hosted on Blogger Platform.